Keluarga Mahasiswa Nahdlatul Ulama (KMNU) adalah organisasi kekeluargaan (Forum Silaturrahmi) bagi mahasiswa NU yang berdiri di beberapa Perguruan Tinggi dengan sejarah dan latar belakang yang berbeda. Namun, KMNU memiliki tujuan yang sama, yakni untuk menghimpun mahasiswa NU di Perguruan Tinggi di Indonesia maupun Luar Negeri untuk bersama-sama menguatkan Islam Ahlussunnah Wal Jama'ah.
KMNU Pusat menghimpun berbagai informasi yang dapat diakses secara online. Mahasantri KMNU ataupun Masyarakat Umum dan mengakses informasi ini berdasarkan kebutuhan kategorinya.
Total Pemekaran
KMNU Regional Tahun 2023
Mahasiswa NU terpanggil untuk melanjutkan dan melaksanakan amar maruf nahi munkar dengan mengorganisasikan kegiatan-kegiatannya dalam suatu wadah yang bernama Keluarga Mahasiswa Nahdlatul Ulama.
Kuat Kaderisasi
Tertib Administrasi
Lincah Sosialisasi
Kokoh Silaturrahmi
Ungkapan dari sebuah Semangka yang menggambarkan negeri Palestina
Sebuah dongeng singkat dalam bentuk opini yang menggambarkan Palestina
Lihat kegiatan lebih banyak lagi
Dokumen unduh bisa dilihat pada Halaman Unduhan dengan menekan tombol Unduhan
Jika anda membutuhkan dokumen spesifik, silahkan menghubungi Admin